Menu

Ponsel mewah berlapis emas atau bertahtakan berlian bukan hanya ada dalam hayalan semata. Telah terbukti pada 5 jenis ponsel Nokia mewah berikut 5 Handphone Nokia yang paling Mahal di Dunia  Bahkan ada yang dibandrol dengan harga lebih dari 1 milyar rupiah looh.

Mau tau hp Nokia merek apa sih yang memiliki harga semahal itu ? Yuk simak selanjutnya:

Diamond Nokia N95

Urutan ketiga dalam jajaran ponsel Nokia termahal ternyata ditempati oleh Nokia N95. Ponsel yang sangat mewah hanya dibuat sebanyak 25 unit ini berlapis emas 18 karat dan bertahtakan 685 berlian. Harga yang ditawarkan adalah $42,918 atau sekitar 380 juta-an. Hmm…tidak sampai lebih dari 1 milyar seperti kedua ponsel mahal sebelumnya memang, tetapi butuh pemikiran sekian kali untuk membeli ponsel seharga 1 rumah type sederhana.

Nokia 8800 Arte with pink diamonds

Posisi ponsel Nokia termahal kedua kembali ditempati oleh Nokia 8800. Tetapi kali ini HP Nokia 8800 seri Arte dilapisi dengan emas putih sebanyak 18kdan berhiaskan 680 berlian Pink dan berlian putih total 21,5 karat. Hp Nokia 8800 Arte ini di desain oleh adalah Peter Aloisson. Desain Hp Nokia 8800 Arte ini memang dirancang untuk digunakan oleh seorang wanita. Berkisar dengan harga $131,650 atau sekitar 1,1 milyar rupiah.

Nokia 8800 Supreme

Sejak awal, desain yang disematkan pada Nokia 8800 memang sudah terkenal dengan kemewahannya. Apalagi ditambah dengan type sirocco dan arte yang dikeluarkan dalam jumlah terbatas membuat Nokia 8800 semakin berkelas.

Tetapi pernahkan terbayangkan jika Nokia 8800 dihiasi dengan 1225 permata tunggal yang dikombinasikan dengan berlian berwarna pink 12,5 karat?

HP Nokia 8800 Supreme ini hasil finishing guratan tangan Stuart Hughes ini dibandrol dengan harga $156.000 atau sekitar 1,4 milyar rupiah. Wa......h. Kalau saja kita memiliki HP dengan harga segini, rasanya segan dan takutlah untuk membawa keluar rumah. Lebih amannya disimpan baik baik di dalam brankas niih.

Nokia 8800 Gold Edition

Nokia 8800. Akan tetapi, ponsel yang cukup mahal ini juga dirancang dengan berdesain permata atau berlian. Yang mana terbuat dengan berlapis emas 24 karat. Fitur - fitur  yang dibenamkan didalam sistemnya sama persis seperti Nokia 8800 edisi standard, hanya saja yang membedakan yaitu kemasannya dan charging dock nya yang mana Hp ini dihiasi warna emas. Harga yang ditawarkan cukup dengan $2,700 atau sekitar 24 juta rupiah saja.

Diamond Nokia E71

Ponsel seri E yang menyasar kaum pebisnis ini juga bisa berkilau dengan berlian 3.0 ct V51. Bandrol dengan harga $12,685 atau bisa dibilang sekitar 114 juta rupiah, jika membawa dan menenteng ponsel Nokia E71 ini ke kantor Anda akan menjadi pusat perhatian orang banyak. Bisa digunakan untuk cek email atau chatting yang harus dilakukan seminimal mungkin, karna dkhawatirkan salah satu berlian terjatuh. Dikutip dari lensaterkini.blogspot.com

0 komentar:

Posting Komentar

 
Top